Selasa, 19 Maret 2013

Ciri Pecundang dan Pemenang



Pecundang selalu memikirkan masalah >< Pemenang memikirkan solusi.

Pecundang tidak pernah mati dalil apologetiknya >< Pemenang tidak pernah berhenti pemikiran solutifnya.

Pecundang selalu menanti pertolongan orang lain >< Pemenang selalu memberi pertolongan pada orang lain


Pecundang selalu melihat masalah dari setiap solusi >< Pemenang melihat solusi dari setiap masalah

Pecundang berkata: Tak ada solusi, Hanya satu Saja SOlusi, Tidak ada yang lain >< Pemenang berkata: solusi itu selalu ada disesuaikan dengan keadaan dan kesiapan. 

Pecundang menganggap tak ada prestasi dan kebajikan apapun >< Pemenang menganggap prestasi dan kebajikan terbuka untuk diraih.

Pecundang larut mengejar bayangan ilusi, mimpi-mimpi tak pasti >< Pemenang menjadikan mimpi hari ini kenyataan hari esok.

Pecundang melihat perbedaan dari kesamaan >< Pemenang melihat persamaan dari perbedaan. 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.